Monday, November 3, 2014

Motivasi Untuk Yang Putus Cinta

           Hallo,sahabat blogger sekalian.Bagaimana kabar anda saat ini? Semoga sobat-sobat sekalian berada dalam keadaan yang sehat selaluJ.Puji dan syukur kita khaturkan kehadirat Allah SWT karena dengan rahmatnya kita bisa berada di depan PC tercinta untuk bisa membaca postingan-postingan saya.Tak lupa shalawat serta sallam kita limpahkan kepada nabi besar nabi Muhammad SAW karena perjuangan nya kita bisa menikmati yang sekarang kita nikmatiJ.
                               
          Anda galau putus cinta? Sakit hati?Bingung banyak kenangan yang sulit dilupakan?Susah nyari yang kayak dia? Sesungguhnya anda beruntung masih diberikan suatu rasa yang dapat membuat anda belajar dari suatu pengalaman anda.Jangan jadikan suatu rasa sakit yang anda alami sebagai alat dimana anda akan terjerumus dalam suatu keburukan.

-Galau yeee?????
            Jangan galau bro masih banyak teman anda yang selalu care pada diri anda selalu ada orang tua yang support pada anda,toh kalo dia jodoh kamu dia akan hidup selamanya disampingmu nanti,bukan sekarang. Mungkin tuhan sedang menguji apakah anda bisa menerima,berlapang dada ,selalu bersabar jika diberikan ujian seperti ini.

-Sakit Gati Brooooo
            Sakit hati? Ya wajar itu tanda anda sangat menyayangi diaJ berserahrah pada dzat yang lebih besar dari mu,menangislah pada tuhanmu,minta yang terbaik padanyaJ,belajar mengontrol diri,masih jangan menjadi korban sakit hati yang terjun kearah negatifJ.

-Bingung yee banyak kenangan:p????
            Pasti banyak yang sudah anda alami bersamanya,cobalah untuk membuat diri anda sesibuk mungkin,belajar melupakan walau itu sakit,ingat JODOH GAKAN KEMANA-MANAJ.

-Susah nyari yang lebih baik :p?????
            Banyak wanita yang lebih baik dari dia brooo,jangan tepaku pada satu wanita,coba buka hatimu,coba lihat ke langit,sesungguhnya dunia ini luas,banyak yang lebih baik darinya yang akan membuatmu lebih nyamanJ.

         
          Admin tegaskan,jangan jadikan rasa sakit yang anda alami sebagai jalan anda menuju keburukan,jadikan semua itu motivasi hidup anda untuk lebih suksesJjadilah orang yang berguna,tunjukan pada dunia kamu bisa,jadikanlah semua pengalaman anda sebagai guru anda.Saya yakin anda bisaJteruslah berkarya,anda bisaa,sukseslah,J.!!!!!!

No comments:

Post a Comment